Video: China Jadi Biang Kerok Krisis dan Harga Kelapa RI Mahal

3 hours ago 3
CNBC Indonesia News Video News

Video

CNBC Indonesia, CNBC Indonesia

15 May 2025 20:10

Jakarta, CNBC Indonesia - Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan mengungkapkan penyebab langka dan mahalnya harga kelapa yang terjadi saat ini. Menurutnya, pengolahan kelapa menjadi susu di China menjadi penyebab mahal dan langkanya kelapa di pasaran.

Simak informasi selengkapnya dalam program Evening Up CNBC Indonesia, Kamis, (15/05/2025).



Read Entire Article
Photo View |